Jum'at, 19 April 2024
Follow Us ON :
 
 
| Bupati Kasmarni Berikan Hadiah Kepada Pengurus Mushola Al Mubin Effendi Basri | | Wako Dumai Berharap Menjaga Kondisi Kesehatan dan Tampilkan Peforma Pada MTQ XLII Provinsi Riau | | Drainase Tak Berfungsi, Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru Tergenang  | | Bupati Kasmarni Berangkatkan 68 Peserta Menuju MTQ Riau di Dumai | | Lapas Kelas II Bengkalis Gelar Donor Darah | | PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
 
Kuliner Malam Agus Salim, Disperindag Sebut Masih Persiapan
Kamis, 13-01-2022 - 12:17:47 WIB

TERKAIT:
   
 

 PEKANBARU,RIAUMONITOR.COM - Penataan kawasan Jalan Agus Salim masih dilakukan Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru. Pemko Pekanbaru menggandeng LPM setempat untuk mengelola wisata kuliner malam di kawasan Agus Salim. 

Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pekanbaru, Ingot Ahmad Hutasuhut menyebut, persiapan masih dilakukan LPM untuk memulai kuliner malam. 

"Persiapan LPM nya untuk kegiatan malam. Kita sudah serahkan pengelolaan ke LPM," terang Ingot, Rabu (12/1). 

Menurutnya, LPM juga telah memberikan data pedagang yang mengisi kuliner malam di sepanjang Jalan Agus Salim. Ada puluhan pedagang yang telah mendaftarkan diri mereka. 

"Tapi mereka persiapan, perlu persiapan dan komitmennya nanti seperti apa," jelas Ingot. 

Penataan ini dilakukan agar kawasan itu bisa lebih estetik dan efektif mendukung fungsi publik. Sebab, kawasan itu menghubungkan dua jalan protokol yakni Jalan Jendral Sudirman-Jalan Ahmad Yani.

Zona pertama sesuai fungsi jalan itu sebagai tempat melintas atau pedestrian dari pukul 08.00 WIB hingga 17.00 WIB. Kawasan itu harus kosong atau bebas dari pedagang agar pengendara dan masyarakat yang melintas bisa menggunakan ruas jalan tersebut.

Zona kedua yakni pukul 17.00 WIB hingga pukul 01.00 WIB. Pada jam ini jalan bisa dimanfaatkan sebagai lokasi bagi pelaku UMKM. Pedagang bisa menggunakan ruas jalan ini untuk pelaku usaha kuliner dan industri kreatif. Kawasan itu jadi ruang untuk membangun perekonomian.

Kemudian zona ketiga yakni pukul 01.00 WIB hingga pukul 08.00 WIB bisa digunakan oleh pedagang tradisional yang kini jualan di sana. Ia mengingatkan agar tidak ada kios liar. Diakuinya, saat ini banyak kios di lokasi yang mestinya jadi pedestrian. (Kominfo8/RD2)



 
Berita Lainnya :
  • Kuliner Malam Agus Salim, Disperindag Sebut Masih Persiapan
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Bupati Kasmarni Berikan Hadiah Kepada Pengurus Mushola Al Mubin Effendi Basri
    02 Wako Dumai Berharap Menjaga Kondisi Kesehatan dan Tampilkan Peforma Pada MTQ XLII Provinsi Riau
    03 Drainase Tak Berfungsi, Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru Tergenang 
    04 Bupati Kasmarni Berangkatkan 68 Peserta Menuju MTQ Riau di Dumai
    05 Lapas Kelas II Bengkalis Gelar Donor Darah
    06 PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
    07 Kadivpas Kemenkumham Riau Adakan Penguatan Pegawai dan Terapi Sehat Bagi Warga Binaan Rutan Dumai
    08 Desak Ka Balai PJN Riau Dan Ka Satker PJN Wilayah II Riau Evaluasi PPK Made Dan Hervin
    09 Bupati Siak Setir Bus Siakuw
    10 Langkah Pemkab Rohil Sikapi Momentum Hari Besar Diapresiasi
    11 H. Zukri SE Dan Wakil Bupati Nasaruddin. SH. MH Lakukan Halal Bi Halal
    12 Keberangkatan Arus Balik di Pelabuhan Dumai Capai 1.373 Orang
    13 Hoax, Kembali Beredar Nomor Whats App yang Mengatas namakan Pj Bupati Kampar.
    14 Pj Bupati Kampar Berharap Kordinasi Antar OPD Harus Diperkuat.
    15 Pj Wali Kota Silaturahmi dengan Kepala OPD dan Para Kabid Usai Lebaran
    16 ASN Pemko Pekanbaru Jangan Tambah Cuti Lebaran 2024
    17 Ketum DPP PJS, Silaturahmi Di Rumah Dinas Bupati Pelalawan
    18 Dishub Bengkalis Maksimalkan Pelayanan di Pelabuhan RoRo
    19 Bupati Rohil dan Keluarga Kunjungi Hutan Kota
    20 Silaturahmi Halal Bihalal Keluarga Besar Polres Dumai Dalam Rangka Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah
    21 Plh. Sekda Kampar Hadiri Halal Bihalal Dan Pembagian Santunan Anak Yatim.
    22 Pererat Silaturahmi di Hari yang Fitri
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Riau | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © MEDIA ONLINE - RIAUMONITOR.COM | INFORMASI UNTUK KEBENARAN